Jumat, 18 Oktober 2013

#LombaBlogNUB: "Orang Tua adalah Pencipta Jati Diri Anak, Hati-hati saat Ibu Mengidam".

#LombaBlogNUB: 

"Orang Tua adalah Pencipta Jati Diri Anak".


Assalamu'alaikum Wr. Wb.

@SMKPreneurs, di Postingan kali ini saya mau coba ikutan Lomba Penulisan Blog #LombaBlogNUB Nutrisi untuk Bangsa dari Sari Husada.

Semoga bisa bermanfaat untuk masa depan kita dalam mengasuh anak dan semoga anak kita nantinya bisa menjadi Generasi Pengubah Bangsa (Bukan Generasi Penerus Bangsa yang kerjanya nerusin KORUPSI yang bikin negara ini gak maju-maju)  dan mohon doa serta dukungannya semoga saya menang lomba ini. Aamiin :) hehe




Walaupun saya hanya seorang Pemuda berusia 17 tahun yang belum punya pengalaman apa-apa tentang mengasuh anak (apalagi punya anak :D), tapi saya tertarik dengan Tema "PERAN IBU UNTUK SI PEMIMPIN KECIL" pada lomba ini dan saya bakal ngewakilin Para Pemimpin Kecil agar seluruh Ibu-ibu Se-Indonesia tau isi hati kami Para Pemimpin Kecil. (walaupun saya gak kecil-kecil amat, tapi saya pernah kecil lho :D)

  


Jumat, 11 Oktober 2013

KUIS Undian Berhadiah Samsung Galaxy Note 3 dari POSAURUS


Undian Berhadiah Samsung Galaxy Note 3

Assalamu 'alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh.,

SMKPreneur, Ane mau Bagi-bagi info Kuis lagi nih, Kuis undian ini diadakan oleh Posaurus dot com. Posaurus adalah sebuah situs jual beli online. Buat yang mau ikutan silahkan, soalnya caranya mudah banget kok. Berikut rangkuman informasinya,

INFO : Promo undian
TEMA : Friendship Gift
PERIODE : sampai 30 Oktober 2013
HADIAH : 6 pemenang akan mendapatkan masing - masing SAMSUNG Galaxy Note 3

CARA :
1. Silahkan masuk ke >> SINI
2. Setelah menjadi membernya, kita harus memasang iklan di POSAURUS. Sebagai syarat sah di ikut sertakan dalam pengundian
3. Dan jangan lupa invite teman-teman kita juga
Jadi tunggu apa lagi sob!!! Siapa yang ga mau coba, mengiklankan barang yang ingin kita jual dengan gratis, dapat hadiah pula.! N untuk sobat yang mengikuti kuis undian berhadiah gadget keren ini. Saya doain, dari dalam hati yang terdalam yang sudah baca artikel ini bisa menang salah satu dari 6 SAMSUNG Galaxy Note 3 diatas. Selamat berjuang. Good luck!!
Ikuti juga Undian berhadiah iPhone 5S dari GILADISKON dan Undian berhadiah iPhone 5 dari HALAL SOCIETY.


KUIS Undian Berhadiah Iphone 5 Dari Halal Society

Assalamu 'alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh. 

SMKPreneurs, Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi info kuis berhadiah gadget kece ciptaan Apple. Kuis ini diadakan oleh Halal Society yang sebelumnya pernah mengadakan kuis berhadiah iPad 4 lho. 

iPhone 5
Caranya Gampang lho ^-^:

1. Silahkan masuk ke SINI.
2. Baca syarat dan ketentuannya, pastikan ikuti semua peraturannya.
3. Isi data diri dengan lengkap selengkap lengkapnya
4. Tunggu pengumannya deh
5. Good luck!




Periode Kuis : Sampai 30 Oktober 2013Pengumuman Pemenang : 31 Oktober 2013Hadiah : iPhone 5 * 16GB RAM * Retina Display * Pilihan warna hitam atau putih
Semakin semangatkan kan, kalau ada kuis gampang degan hadiah yang bakpWOW? mantap sob, langsung saja ikutan semua, selagi ada kesempatan, manfaatin sebaik mungkin, siapa tau faktor lucky jatuh ke kamu, jadi bisa menang iPhone 5 gratis deh. Semoga beruntung ya.
Ikuti juga undian berhadiah 6 samsung galaxy note 3 dari POSAURUS dan undian berhadiah iPhone 5S dari GILADISKON. Untuk postingan kali ini di cukupkan sekian dan terima kasih telah berkunjung. Wassalam.!

Ayo ikut Kuis berhadiah I-phone 5S dari GILADISKON


Assalamu 'alaikum wa rahmatullahi wa baraakatuh.
Hay SMKPreneurs, Ane mau bagi-bagi info kuis berhadiah Iphone 5S dari giladiskon nih. 

GILADISKON adalah komunitas online bagi para pembeli Indonesia untuk mencari, berbagi dan berdiskusi tawaran terbaik, diskon, voucher/kupon dan kode promosi yang bisa di dapatkan secara online. Dalam rangka menyambut keluarnya iPhone 5S GOLD, Giladiskon akan memberikan kesempatan MEMENANGKAN 2 (DUA) buah iPhone 5S GOLD!!! Kepada membernya yang beruntung. Cuma dengan mendaftar menjadi member, kita sudah berkesempatan untuk mendapatkan 1 buah iPhone 5S GOLD besutan Apple ini.

Untuk Periode pendaftaran mulai 20 September 2013 00:00 WIB sampai 20 Oktober 2013 18:00 WIB.
Dan Pengumuman pemenang akan dilakukan tanggal 24 Oktober 2013 15:00 WIB.
CARANYA :
1. Kita harus daftar menjadi member terlebih dahulu, silahkan klik i39.gifDAFTAR
2. Kemudian, setelah mensubmit formulir pendaftaran. Cek inbox email untuk verifikasi akun kita. Verifikasi akun kita sebelum terlambat (48 jam setelah mendaftar).
3. Jangan lupa follow akun i75.gifTWITTER dan like check.gifFANPAGE Facebook nya.
Jadi, tunggu apa lagi.? Cuma dengan bermodalkan keberuntungan, untuk mendapatkan iPhone 5S GOLD ini. Dan untuk menambah keberuntungan kita, ikuti juga Undian berhadiah iPhone 5 dari Halal Society dan Undian berhadiah 6 samsung galaxy note 3 dari POSAURUR

Untuk postingan kali ini di cukupkan sekian. Selamat mengikuti dan semoga beruntung!!!

Wassalamu 'alaikum Wa rahmatullahi Wa baraakatuh. 


Minggu, 11 Agustus 2013

Kenapa Orang Yahudi Pintar? | Rahasia Kecerdasan Orang Yahudi


Artikel Dr Stephen Carr Leon patut menjadi renungan bersama. Stephen menulis dari pengamatan langsung. Setelah berada 3 tahun di Israel karena menjalani housemanship dibeberapa rumah sakit di sana. Dirinya melihat ada beberapa hal yang menarik yang dapat ditarik sebagai bahan tesisnya, yaitu, "Mengapa Yahudi Pintar?"

Ketika tahun kedua, akhir bulan Desember 1980, Stephen sedang menghitung hari untuk pulang ke California, terlintas di benaknya, apa sebabnya Yahudi begitu pintar? Kenapa tuhan memberi kelebihan kepada mereka? Apakah ini suatu kebetulan? Atau hasil usaha sendiri?

Maka Stephen tergerak membuat tesis untuk Phd-nya. Sekadar untuk Anda ketahui, tesis ini memakan waktu hampir delapan tahun. Karena harus mengumpulkan data-data yang setepat mungkin.

Marilah kita mulai dengan persiapan awal melahirkan. Di Israel, setelah mengetahui sang ibu sedang mengandung, sang ibu akan sering menyanyi dan bermain piano. Si ibu dan bapak akan membeli buku matematika dan menyelesaikan soal bersama suami.

Stephen sungguh heran karena temannya yang mengandung sering membawa buku matematika dan bertanya beberapa soal yang tak dapat diselesaikan. Kebetulan Stephen suka matematika.


Selasa, 25 Juni 2013

Tips Memulai Usaha Sampingan dan Contoh Bisnis Untuk Pelajar

Ini ada beberapa Tips Usaha Sampingan dan Contoh Bisnis Kecil yang mungkin cocok buat para pelajar. Walaupun tugas utama kalian adalah Belajar, tapi gak ada salahnya dong kita iseng-iseng ngisi waktu dengan hal-hal yang bermanfaat seperti ini.  
"Pelajaran terbaik adalah Belajar dari PENGALAMAN". Setujuuuuu?? 
Okey, maka dari itu kita coba deh mulai sekarang nyari-nyari pengalaman. gak ada ruginya juga kan??
  Langsung aja, Semoga bermanfaat buat kita semua... Cekibroooot....

Yang Harus Kita Perhatikan Sebelum Memulai Usaha adalah:

1. Pelajari Memanagement Waktu.

Selasa, 28 Mei 2013

Kurikulum 2013, Pendidikan Prakarya Dan Kewirausahaan Diajarkan Kepada Semua Siswa SMA, MA, dan SMK

Dalam Kurikulum 2013, Pendidikan Prakarya Dan Kewirausahaan Diajarkan Kepada Semua Siswa SMA, MA, dan SMK


Dalam Kurikulum 2013, pendidikan prakarya dan kewirausahaan diajarkan kepada semua siswa SMA, MA, dan SMK. Pemberian materi ini, antara lain, untuk menumbuhkan semangat kewirausahaan sejak dini.

Antonius Tanan, Presiden Universitas Ciputra Entrepreneurship, di Jakarta, Selasa (26/2), mengatakan, diperkenalkannya pendidikan kewirausahaan secara formal di sekolah merupakan langkah yang baik untuk menyiapkan lahirnya lebih banyak lagi wirausaha di Indonesia.

”Kewirausahaan pun memang selayaknya diperkenalkan ke semua siswa supaya tidak kalah populer seperti olimpiade sains,” kata Antonius.
Menurut Antonius, pendidikan kewirausahaan secara pedagogis penuh tantangan. Sebab, pendidikan kewirausahaan ini bisa berhasil jika tidak hanya sekadar teori.